-->

Membuat Hotspot / Membagi Koneksi Internet Laptop tanpa Aplikasi

Posting Komentar


Sukses Kuy - Pada jaman yang serba modern saat ini nyaris segala manusia di dunia ini paling utama penikmat gadget tentu memerlukan koneksi internet dimanapun itu terletak. 

Nah, sempatkah kamu hadapi sesuatu hambatan dikala kamu telah menciptakan koneksi internet tetapi kesusahan buat membagi koneksi tersebut. Misalnya wajib unduh apps dahulu buat share, ataupun dengan apps itu laptop ataupun komputer jadi lemot?


Hingga disini aku hendak bagikan trik ataupun dapat dibilang bimbingan tentang Sharing Koneksi Internet Tanpa Memakai Aplikasi. yang bermodalkan aplikasi CMD( Command Prompt) yang ialah aplikasi bawaan dari Sistem Pembedahan Windows 

Langkah pertama yaitu nyalakan PC / Laptop sobat :) 



1. Kita jalankan dulu CMD nya secara admin ( Run as Admin ) 

Klik Start - pilih Accesories lalu klik kanan pada CMD pilih Run Administrator atau kita bisa search dan klik kanan Run As Admin



2. Ketikan perintah berikut pada CMD 

netsh wlan set hostednetwork mode=allow ssid="MariBerbagiSahabat" key=berbagiyuk
   
Note : command diatas untuk  menset up nama hotspot (ssid) dan password (key) jadi untuk ssid disikan dengan nama hotspot kalian dan key untuk password
  



3. Jika berhasil, lanjutkan dengan memasukan perintah berikut

netsh wlan start hostednetwork

Note : perintah ini untuk memulai hotspot dengan catatan perintah nomor 2 sukses di jalankan  dan hotspot sudah siap di jalankan
. Dan perintah ini digunakan untuk menjalankan hotspotnya


4. Untuk mematikan hotspot, masukkan perintah berikut

netsh wlan stop hostednetwork



5. Setting Network Adapter


Untuk first time user ( Pertama kali menggunakan cara ini ) diperlukan untuk mensetting network adaptor di laptop / PC kalian supaya bisa membagi koneksinya. Berikut caranya :

*Masuk ke Control Panel - Lalu pilih Network and Sharing Center
*Lalu pilih Changes Adapter Setting
*Lalu pilih Wifi kalian lalu Klik Kanan - Pilih Properties

 *Lalu ubah settingnya seperti di gambar dibawah ini

*Lalu tekan OK, dan Hotspot kalian sudah bisa digunakan :)


CATATAN :  Jika kalian sudah pernah menggunakan cara ini, dan tidak ingin mengganti nama wifi dan passwordnya kalian bisa langsung ke step nomer 3 tanpa harus mengulang step nomer 2. dan juga kalian juga tidak perlu melakukan step nomer 5 ( step terakhir )

 
Nah mudah kan ? tanpa harus install apps dan memperberat kinerja PC / Laptop kalian. Hanya bermodal aplikasi bawaan SO kalian sudah bisa membuat hotspot sendiri


Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter